Juli 2022

Wisata Religi di Kampoeng Tauhiid Sriwijaya, Jamaah Komunitas Muslimah Palembang Antusias dan Bahagia

kampoengzakat, Indralaya. Ahad(24/07) Kampoeng Tauhiid Sriwijaya menyambut kehadiran 8 Bus Jamaah dari Komunitas Muslimah Palembang dari berbagai Majelis Taklim yang terdapat dibeberapa kecamatan di Sumatera Selatan untuk Melakukan Wisata Religi, turut di dampingi Habib Gasim Abdullah Alkaff dan rombongan di Pesantren Kampoeng Tauhiid Sriwijaya, Sumatera Selatan. Program Wisata Religi ini adalah salah satu cara Pesantren …

Wisata Religi di Kampoeng Tauhiid Sriwijaya, Jamaah Komunitas Muslimah Palembang Antusias dan Bahagia Selengkapnya »

Penyaluran Bantuan Untuk Pondok Pesantren Daarul Abroor 3

KAMPOENGZAKAT.COM-Selasa (19/07/22) Kampoeng Zakat Salurkan Bantuan ke Pondok Pesantren Daarul Abroor Desa Jalur Mulya Jalur 13 Kab. Banyuasin, Sumatra Selatan. Pondok Pesantren Darrul Abror merupakan Pesantren pelosok yang terletak di Desa Jalur mulya Jalur 13. Kurang lebih ada 11 tenaga pengajar dan 71 santriwan-santriwati di pondok di ini. Membutuhkan kurang lebih 5 jam perjalanan untuk …

Penyaluran Bantuan Untuk Pondok Pesantren Daarul Abroor 3 Selengkapnya »

Tebar Manfaat bersama

KAMPOENGZAKAT.COM- Kamis (14/07/2022) LAZDA Kampoeng Zakat bersama Yayasan Kampoeng Tauhiid Sriwijaya Distribusikan Wakaf Al Qur’an bersama 60 Penerima manfaat dari Pesantren, Lapas, Masjid, dan TPQ se-Sumatera Bagian Selatan dan Lampung berlokasi di Pesantren At Tauhiid Yayasan Kampoeng Tauhiid Sriwijaya. Ariadi Usnan selaku perwakilan penerima wakaf Qur’an mewakili Sahabat juang indonesia dengan binaan Rutan dan Lapas Sumatera …

Tebar Manfaat bersama Selengkapnya »

Pengertian, Jenis, Syarat Zakat, Yuk Simak!

Kampoeng Zakat, Indralaya -Zakat merupakan salah satu rukun Islam.  Zakat berasal dari bentuk kata “zaka” yang berarti suci, baik, berkah, tumbuh, dan berkembang. Dinamakan zakat, karena di dalamnya terkandung harapan untuk memperoleh berkah, membersihkan jiwa dan memupuknya dengan berbagai kebaikan (Fikih Sunnah, Sayyid Sabiq: 5) Makna tumbuh dalam arti zakat menunjukkan bahwa mengeluarkan zakat sebagai sebab …

Pengertian, Jenis, Syarat Zakat, Yuk Simak! Selengkapnya »

Scroll to Top
Scroll to Top